Jelang Hari Raya Idul Adha, Polsek Arjosari Berikan Hewan Kurban
Polrespacitan.id – PACITAN – Kapolsek Arjosari menyerahkan bantuan hewan qurban berupa 2 ekor kambing, dalam rangka menyambut hari Raya Idul Adha 1440 H / 2019 M. Jum’at (09/08/19). Bantuan hewan…