Sipropam Polres Pacitan Menggelar Kegiatan Opsgaktiplin bagi Polwan
PACITAN-Sipropam Polres Pacitan menggelar kegiatan Opsgaktiplin bagi seluruh Polisi Wanita (Polwan). Pemeriksaan yang dilaksanakan di lapangan Mapolres Pacitan dimulai pukul 08.30 WIB, Jumat (25/8/2023). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Ps…